Setelah Purwokerto yang mengejutkan, #radioofrocktourserial2 berlanjut ke Solo. Perjalanan beberapa jam dengan bus, harus ditempuh di tengah malam. Selepas pertunjukan pertama, rombongan langsung bergerak menuju kota berikutnya. Beberapa dari kami kelelahan, beberapa juga sulit tidur. Solo, menghadirkan kenangan yang tidak kalah ciamik ketimbang Purwokerto. Tiket pertunjukan terjual habis. Panitia lokal bahkan sampai harus menyediakan layarContinue reading “(Snapshots) #radioofrocktourserial2: Solo”
Tag Archives: solo
Pergi Tur, #radioofrockserial2 Dimulai
Setelah Semarang dan Jogja di tahun 2015 lalu, sekarang giliran lima kota lainnya disambangi oleh rombongan RURUradio Radio of Rock Tour. Jadi anggota perjalanannya, sangatlah menyenangkan. Pergi tur bersama-sama dengan kawan-kawan baik karena alasan musik, sungguhlah menyenangkan. Apalagi kalau ia kemudian jadi tradisi. Tahun lalu, geng RURUradio, pergi ke dua kota, Semarang dan Jogja. DiContinue reading “Pergi Tur, #radioofrockserial2 Dimulai”
Bayangan
Buat Wiratmono dan Supartini Di jalanan seberang pasar, aku tertegun. Gerak tubuh membawaku menengok satu sudut tersembunyi di sisi kiri. Ia minta diperhatikan. Lorong-lorong tua itu bertarung dengan perjalanan waktu. Di beberapa sisi, ia digerus penuaan. Moncongnya retak, kulitnya digerogoti lumut. Tapi konstruksinya tetap kokoh. Bisa jadi ia hidup. Waktu membuatnya menderita. Melihat banyak kisahContinue reading “Bayangan”